Pages

Rabu, 13 April 2011

GLBB

A. PENGERTIAN GERAK
- Gerak adalah perubahan tempat kedudukan pada suatu benda dari titik keseimbangn awal.
- Suatu benda dikatakan bergerak jika benda itu berpindah kedudukan terhadap benda lainnya baik perubahan yang menjauhi maupun yang mendekati.

B. MACAM-MACAM GERAK
1. Gerak Peluru adalah gerakan suatu partikel yang besar percepatan selalu tetap dan terletak pada suatu bidang.
2. Gerak Melingkar adalah gerak suatu benda yang menempuh lintasan yang berbentuk lingkaran dengan kelajuan linier konstan.
3. Gerak Lurus adalah gerak suatu benda yang lintasannya berupa garis lurus.
- Gerak lurus ada 2 macam:
a. Gerak lurus beraturan (GLB).
b. Gerak lurus berubah beraturan (GLBB).
Dalam makalah ini, penyusun hanya akan membahas tentang gerak lurus berubah beraturan (GLBB).

C. GERAK LURUS BERUBAH BERATURAN (GLBB)
Gerak lurus berubah beraturan adalah gerak lurus yang kecepatannya setiap saat berubah.
Perubahan kecepatan tiap satuan waktu disebut percepatan.










Vt

ΔV
Vo
Δt=t


Keterangan:
Vt : Kecepatan saat t
Sedang lintasan yang di tempuh Vo : Kecepatan awal
a : Percepatan
St : Jarak yang ditempuh sampai t

Hubungan antara St ,V0,Vt, dan a
Dirumuskan :

Kecepatan dan Percepatan
Kecepatan
• Kecepatan didefinisikan sebagai perpindahan yang ditempuh benda per satuan waktu.
• Kecepatan rata-rata adalah perpindahan dibagi dengan waktu tempuh.
= atau
• Kecepatan sesaat merupakan limit dari kecepatan rata-rata untuk Δt 0
V = =
Percepatan
• Percepatan menyatakan laju perubahan keepatan sebuah benda.
• Perepatan rata-rata adalah perubahan kecepatan dalam satu satuan waktu.

• Percepatan sesaat merupakn limit dari percepatan rata-rata untuk Δt→0
a =
Hubungan antara jarak, kecepatan, percepatan, dan waktu dalam GLBB adalah sebagai berikut:
• Grafik hubungan antara jarak dan waktu
s(m)



t(s)

• Grafik hubungan antara kecepatan dan waktu
v(m/s)



t(s)




• Grafik hubungan antara percepatan dan waktu
a( )



t(s)

s =
Vt = V0 +at
Vt2 = V02 + 2as
Keterangan:
s = jarak yang ditempuh benda (m)
Vo = kecepatan awal benda (m/s)
Vt = kecepatan akhir benda (m/s)
t = selang waktu (s)
a = percepatan benda (m/s2)

Penerapan GLBB pada Benda Jatuh
Gerak jatuh bebas adalah gerak suatu benda yang dijatuhkan tanpa kecepatan awal dari suatu ketinggian dekat permukaan bumi dan selama geraknya hanya dipengaruhi oleh gaya gravitasi bumi.
 Pada gerak jatuh bebas Vo= 0
Vt = g.t
 Jika benda jatuh dari ketinggian h.
Maka:
Besar kecepatan saat jatuh.
V =
Waktu sampai bawah (tanah).
t =
Contoh Soal :
1. Sebuah mobil yang mula-mula diam bergerak dengan percepatan konstan 4 m/s2.Hitunglah :
a. Jarak yang ditempuh benda setelah 2 sekon,
b. Kecepatan benda setelah 3 sekon, dan
c. Keceptan benda setelah menempuk jarak 25 m.
Penyelesaian :
Diketahui :
t = 2s; V0 = 0 m/s; a = 4 m/s2
Ditanya :
a. s pada t = 2s?
b. Vt pada t = 3s?
c. Vt pada s = 25 m?
Penyelesaian :
a. s = Vot + at2
= 0 + .4.22 = 8 m
b. t = 3s
Vt = Vo + at
= 0 + 4.3 = 12 m/s
c. s = 25 m
Vt2 = V02 + 2as
= 0 + 2.4.25
= 200
Vt =
= 10

2. Sebuah batu dijatuhkan dari puncak gedung setinggi 180 m. Berapa waktu yang diperlukan untuk mencapai tanah dari pada kecepatan berapa? (g =10 m/s2)
Penyelesaian:
Diketahui:
h = 180 m
g = 10 m/s2
Ditanyakan:
a. t b. v
Penyelesaian:
a. t = 6 sekon
b. v = g . t = 10 .6 = 60 m/s

3. Sebuah mobil bergerak makin cepat. Pada detik kedua kecepatannya 4 m/s. Pada detik keempat kecepatannya menjadi 12 m/s. Berpa percepatan rata-rata mobil tersebut?
Penyelesaian :
a =
=










Latihan Soal
1. Sebuah balok yang terletak ditengah jalan ditendang hingga bergerak dengan kelajuan awal 8 m/s. Jika selama bergerak balok mengalami perlambatan konstan sebesar m/s, tentukan jarak balok akan berhenti?
2. Seorang atlet akan melompat setinggi 8 m dari permukaan air kolam. Jika pada saat ia lepas dari papan tumpuan kelajuan bawahya 6 m/s, tentukan kelajuan saat akan menyentuh air! (g = 10 m/s2)
3. Sebuah mobil bergerak dengan kecepatan awal 15 m/s dan percepatan 1m/s2. Dalam 10 sekon pertama mobil tersebut menempuh jarak?
4. Sebuah mobil mula-mula bergerak dengan kecepatan 36 km/jam. Jika mobil dipercepat sehingga kecepatannya menjadi 90 km/jam selama 2 jam maka percepatannya?

0 komentar:

Posting Komentar